10 Kota Dengan Tingkat Kekerasan Seksual Tertinggi


Kekerasan dan pelecehan seks terhadap wanita emang selalu jadi masalah gan di setiap negara, apalagi dengan negara yang berpenduduk 10 juta jiwa kasus-kasus ini tidak dapat dihidari dan terus bertamabah. Berikut 10 kota yang masih sering dikunjungi walaupun tingginya tinggkat kekerasan seksual :

1. Delhi, India


Di New Delhi kejahatan terhadap perempuan seperti pelecehan seksual termasuk dipaksa untuk melepas baju, diintip, dan penguntitan mencapai 84.222 kasus. New Delhi menjadi kota dengan tindak kejahatan tertinggi terhadap perempuan. New Delhi selama ini bahkan dikenal sebagai ibu kota pemerkosaan India-di mana satu perempuan diperkosa tiap 20 menit di ibu kota India ini. Kasus perkosa beramai-ramai atau istilahnya Gang Rape juga tinggi disini, Parah- parah .....

2. Sao Paul, Brazil


Sao, Paul Brazil jadi kota urutan kedua dengan kasus pelecehan tertinggi setelah Delhi. Kejadian pelecehan ini bahkan hingga menimpa selebritis kondang di Brazil, Mariana Ruy. Saat itu disebuah acara saat sedang melakukan wawancara ada seorang yang tak dikenal ikut rombongan para wartawan, namn orang itu memfoto bagian tubuh Marianan yang tidak seharusnya kemudian mengunggahnya.

3. Kairo, Mesir


Perilaku pelecehan seksual penduduk Kairo yang berjumlah 10 juta jiwa menjadi masalah utama. Seperti halnya di kota-kota lain, kaum hawa di Mesir dituduh mengundang terjadinya pelecehan seksual, atau menjadi bahan tertawaan di tempat umum. Sebuah studi yang disusun Pusat Hak-hak Kaum Wanita Mesir 2008 membuktikan, 83% responden wanita mengaku mengalami pelecehan seksual, sedangkan 62 kaum lelaki yang menjadi responden mengakui melakukan pelecehan terhadap lawan jenisnya.

4. Meksiko, Mesiko


Gambar diatas adalah bentuk kampanye pemerintah di meksiko untuk memerangi pelecehan seksual disana. Kursi tersebut bermakna untuk menyindir pelaku pelecehan seksual orang ynag duduk dikursu tersebut selain tidak nyaman secar fisik namun juga akan merasa tidak nyaman secara mental. Pada 2014, perusahaan polling Inggris, YouGov melakukan survey terkait pelecehan di angkutan umum di seluruh dunia. Metro di Mexico City mendapat nilai terburuk soal kekerasan verbal dan fisik.

5. Dhaka, Bangladesh


Di Bangladesh banyak perempuan dipaksa menjadi pelacur saat masih anak-anak. Kebanyakan berasal dari keluarga miskin di pedesaan. Anak perempuan dijual kepada penyelundup manusia seharga 20,000 Taka (3 juta Rupiah). Ada pula yang menjadi pelacur karena ditipu lelaki yang mengiming-imingi akan mengawini mereka. Pada Agustus 2017 seorang Mahasiswa jurusan Hukum diperkosa dan dibununh oleh lima orang dalam perjalanan pulang, hal tersebut terjadi di dalam bus.

6. Istanbul, Turki


Kekerasan fisik dan seksual terhadap perempuan Turki terus meningkat. Sejak tahun 2002 telah dilaporkan jika kasus ini meningkat 14 kali lipat. Pada 11 Februari 2015, public Turki dihebohkan dengan kematian seorang gadis bernama Ozgecan Aslan, (20) akibat diserang seorang pria asing yang berniat memperkosannya.Kematian Ozgen memicu reaksi warga Turki yang melakukan aksi protes. Pada Juli 2017 seorang gadis berumur 15 tahun asal Indonesia mengalami pelecehan seksual oleh seorang anggota ISIS yang berusia 36th

7. Jakarta, Indonesia


Haduh ini sih negara kita sendiri yah, pasti pada tau gimana tingkat kekerasan Seks di ibukota. Setiap hari pasti ada aja ynag melapor, entah mengalami di kereta, bus bahkan di tempat-tempat ramai.

8. Kinshasa, Kongo


Data tahun 2014 menyebutkan, konflik yang terjadi di Kongo telah menyebabkan lebih dari 3.000 orang mengalami kekerasan seksual selama empat tahun terakhir. Tindakan ini dilakukan oleh pasukan pertahanan dan keamanan negara atau pemberontak bersenjata. Menurut laporan PBB, ada sekitar 3.645 orang yang menjadi korban kekerasan seksual di Kongo. Laporan ini menyebutkan korban berusia sekitar 200-80 tahun, dengan 73% di antaranya berjenis kelamin wanita.

9. Karachi, Pakistan


Berdasarkan laporan yang dikeluarkan oleh Pusat Sumber Daya Perkotaan Karachi akhir tahun 2016, sebanyak 55% perempuan yang pulang-pergi dengan bus umum di kota terbesar kedua di Pakistan itu mengaku, mereka merasa tidak aman dan mengalami pelecehan seksual. Beberapa kawasan timur kota itu dikenali sebagai wilayah tidak aman bagi wanita. Bahkan pada awal tahun lalu pemerintah kota Karachi meluncurkan layanan taksi merah jambu alias pink yang diperuntukkan untuk menekan kasus pelecehan kaum wanita di Karachi.

10. Lima, Peru


Dari hasil survei lembaga Thomson Reuters Foundation berkolaborasi dengan YouGov pada 2016 menyebutkan, 58% wanita di Kota Lima pernah dilecehkan secara fisik dan verbal di atas angkutan umum. Masih di tahun yang sama pada bulan Agustus, lebih dari 50.000 orang turun ke jalan di ibu kota Peru tersebut dan delapan kota lainnya untuk memprotes kekerasan terhadap perempuan dan ketidakpedulian sistem peradilan

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "10 Kota Dengan Tingkat Kekerasan Seksual Tertinggi"

Posting Komentar